IMPLEMENTASI MEDIA AUDIO VISUAL UNTUK MENINGKATKAN KEMAMPUAN MEMPRODUKSI PANTUN PADA SISWA KELAS XI MIPA3 SMA NEGERI 5 DENPASAR TAHUN PELAJARAN 2017/2018

Yarsama, I Ketut IMPLEMENTASI MEDIA AUDIO VISUAL UNTUK MENINGKATKAN KEMAMPUAN MEMPRODUKSI PANTUN PADA SISWA KELAS XI MIPA3 SMA NEGERI 5 DENPASAR TAHUN PELAJARAN 2017/2018. Stilistika. ISSN 2621-3338

[img]
Preview
Text
103-Article Text-1836-1-10-20200616.pdf

Download (409kB) | Preview
Official URL: https://ojs.mahadewa.ac.id/index.php/stilistika/ar...

Abstract

Penelitian ini merupakan penelitian tindakan kelas yang dilakukan dengan beberapa siklus yakni prasiklus, siklus I, dan siklus II masing-masing siklus dilakukan empat tahap yaitu perencanaan, pelaksanaan, observasi, dan refleksi. Hasil penelitian ini menunjukkan bahwa, penerapan media pembelajaran audio visual dapat meningkatkan kemampuan menulis teks pantun siswa kelas XIMIPA3 SMA Negeri 5 Denpasar tahun pelajaran 2017/2018. Hal ini dibuktikan dari nilai rata-rata pra siklus yakni 64,36, meningkat pada siklus I menjadi 73,06, dan pada siklus II menjadi 85,81. Penerapan media pembelajaran audio visual mendapat respon yang sangat tinggi dari siswa kelas XI MIPA3 SMA Negeri 5 Denpasar tahun pelajaran 2017/2018. Hal ini terbukti dari nilai rata-rata hasil observasi siswa pada siklus I yakni 70,90 dan meningkat menjadi 86,36 pada siklus II.

Item Type: Article
Subjects: L Education > L Education (General)
P Language and Literature > PN Literature (General)
Divisions: Fakultas Keguruan dan Ilmu Pendidikan > Program Studi Pendidikan Bahasa Indonesia dan Daerah
Depositing User: Ketut Yarsama
Date Deposited: 19 Feb 2022 08:13
Last Modified: 19 Feb 2022 08:13
URI: http://repo.mahadewa.ac.id/id/eprint/1965

Actions (login required)

View Item View Item